Kimia Organik (KIMOR)

Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Selamat datang di.....
DickyAndrianS.blogspot.com 
Saya Akan memberikan sebagian meteri Pelajaran Kimia Organik (KIMOR) Tentang Asam Karboksilat Dan Ester..
Semoga bermanfaat....

Kegunaan Asam Karboksilat dan Ester dalam kehidupan sehari - hari


1. Kegunaan Asam Karboksilat dalam kehidupan sehari - hari.

  • Asam asetat ---> Cuka.
  • Asam propanoat ---> Mencegah pertumbuhan jamur.
  • Asam butirat ---> Antibakteri.
  • Asam butirat ---> Antivirus.
  • Asam butirat ---> Antipatogenik.
  • Asam valerat ---> Antioksidan broadspectrum yang kuat.
  • Asam pelargonoat ---> Bahan pelumas.
  • Asam pelargonoat ---> Bahan kosmetik.
  • Asam kaprat ---> Menghambat penyebaran virus HIV - AIDS.
  • Asam kaprat ---> Mengobati penyakit jantung koroner.
  • Asam laurat ---> Membunuh berbagai macam mikroba.
  • Asam palmirat ---> Bidang kosmetik.
  • Asam palmirat ---> Bidang pewarnaan.
  • Asam stearat ---> Bahan pembuatan lilin.
  • Asam stearat ---> Bahan pembuatan sabun.
  • Asam stearat ---> Bahan pembuatan plastik.

2. Kegunaan Ester dalam kehidupan sehari - hari.



  • Untuk essen (sebagai pengharum).
  • Untuk bahan pembuatan sabun.
  • Untuk pembuatan margarine.
  • Untuk bahan pembuatan lilin.
  • Untuk pembuatan benang.
  • Untuk obat penghilang rasa sakit.
  • Untuk pelarur untuk dammar dan lak.
  • Untuk bahan pembuatan cat kuku.
  • Untuk bahan pembuatan parfum.
  • Untuk pembuatan cat.
  • Untuk pembuatan lem.

Sekian Dari Saya
Terima kasih telah membaca
Semoga bermanfaat...
Wassalamu'alaikum Wr.Wb.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Simulasi Digital (SimDig)

Gambar Teknik (GT)

Teknik Dasar Pekerjaan Laboratorium Kimia (TDPLK)